Selasa, 13 Disember 2011

CARA MENJADI KAYA.

Sedikit sharing aja......
Pernah suatu ketika baca buku buddhis, seorang banthe mengatakan, jangankan untuk menjadi kaya, untuk menjadi seorang arahat aja bisa, kalau kita benar benar mendalami ajaran sang buddha. Semua orang juga tau kalau berdana baru bisa kaya....tapi coba berapa banyak dari kita yang sudah berdana terus tapi kok kayaknya gak kaya kaya? kalau anda seperti ini, mungkin ada beberapa rahasia yang anda harus tahu terlebih dahulu tentang berdana biar ada hasilnya.

1. Tanamlah di lahan yang subur

Maksudnya begini, kalau berdana itu ada yang dimaksud lahan yang subur dan tidak subur. Contoh contoh lahan yang subur:

a. Orang tua kita......
ini semua orang juga tau...cuman kadang kadang suka lupa...inget walau orang tua kita itu hidup berkecukupan tapi tetap saja kita harus berusaha memberikan mereka sesuatu walaupun kecil, paling baik menyokong hidup mereka. Bos saya orang taiwan, pemilik pabrik dengan ribuan karyawan, pernah diberitahu oleh seorang paranormal, katanya kesuksesan dia itu datang karena baktinya kepada orang tua. Jadi kalau kita menyokong hidup orang tua dan sering memenuhi kebutuhannya dengan senang hati, maka rezeki kita juga pasti bertambah dengan sendirinya.

b.Anggota Sangha

Kalau bisa Pindapata paling baik, atau dana makanan juga baik, lebih baik lagi kalau bisa dilakukan setiap pagi atau siang setiap hari.

c.Membiayai biaya pemakaman orang yang tidak mampu

Demikian contoh contoh lahan yang subur

2.Ibarat kita sedang menanam pohon , setelah memilih bibit yang subur, rahasia kedua adalah.......

Memberi dengan ikhlas....ini baru bisa ada hasilnya.
Caranya ikhlas gimana? banyak orang yang masih salah pengertian disini. Contohnya kita memberi ke teman sebuah hadiah, kemudian suatu hari pada saat kita sedang bermain kerumah teman tersebut kita marah karena hadiah tersebut telah diberikan ke orang lain, atau ditelantarkan.

Apabila kita marah, maka artinya kita tidak ikhlas. Pada saat berdana harus seperti saat berjualan, kalau orang sudah membayar kita, dan membeli barang kita, menit berikutnya apabila barang tersebut dibuang atau di injak injak, kita tetap tidak perduli lagi karena beranggapan barang tersebut telah dibeli dan kita telah menerima uang.

Pada saat berdana kita juga harus seperti itu, pada saat kita telah memberikan, kita tidak usah perduli lagi barang atau uang tersebut telah diapakan, karena intinya berdana adalah belajar melepas, kalau kita masih perduli maka walaupun sudah diberikan tapi pikiran kita masih melekat kepada benda tersebut, maka itulah dana yang kita berikan pun pahalanya ga akan berbuah dengan benar.

3. Rahasia ketiga adalah....sabar...

Hahaha...pasti pada kecewa liat kata "sabar"
Sama seperti menanam pohon, kan juga harus ada waktunya untuk pohon tersebut tumbuh. Tapi karena kita sudah memilih menanam dilahan yang subur, maka so pasti juga hasilnya akan cepat pula apabila kita melakukan secara rutin selama minimal 3 bulan berturut turut.

Setelah 3 bulan lihat lah apakah nasib anda berubah, menurut ajaran Buddha gotama, kita bisa merubah nasib kita seperti ini, jadi saya mengundang semuanya untuk mencoba merubah nasib kita sendiri.

Ps:saya udah coba ikut semua seminar di radio koran dan habis berjuta juta, tapi ternyata semua tak ada gunanya, karena walaupun tau caranya sukses tapi karma tidak mencukupi yah tetep aja tidak bisa sukses. Makanya cara sang Buddha dengan memupuk karma baik segudang dulu baru kita cari cara sukses.

Sedikit sharing aja...... Pernah suatu ketika baca buku buddhis, seorang banthe mengatakan, jangankan untuk menjadi kaya, untuk menjadi seorang arahat aja bisa, kalau kita benar benar mendalami ajaran sang buddha. Semua orang juga tau kalau berdana baru bisa kaya....tapi coba berapa banyak dari kita yang sudah berdana terus tapi kok kayaknya gak kaya kaya? kalau anda seperti ini, mungkin ada beberapa rahasia yang anda harus tahu terlebih dahulu tentang berdana biar ada hasilnya.1. Tanamlah di lahan yang suburMaksudnya begini, kalau berdana itu ada yang dimaksud lahan yang subur dan tidak subur. Contoh contoh lahan yang subur:a. Orang tua kita...... ini semua orang juga tau...cuman kadang kadang suka lupa...inget walau orang tua kita itu hidup berkecukupan tapi tetap saja kita harus berusaha memberikan mereka sesuatu walaupun kecil, paling baik menyokong hidup mereka. Bos saya orang taiwan, pemilik pabrik dengan ribuan karyawan, pernah diberitahu oleh seorang paranormal, katanya kesuksesan dia itu datang karena baktinya kepada orang tua. Jadi kalau kita menyokong hidup orang tua dan sering memenuhi kebutuhannya dengan senang hati, maka rezeki kita juga pasti bertambah dengan sendirinya.b.Anggota SanghaKalau bisa Pindapata paling baik, atau dana makanan juga baik, lebih baik lagi kalau bisa dilakukan setiap pagi atau siang setiap hari.c.Membiayai biaya pemakaman orang yang tidak mampuDemikian contoh contoh lahan yang subur2.Ibarat kita sedang menanam pohon , setelah memilih bibit yang subur, rahasia kedua adalah.......Memberi dengan ikhlas....ini baru bisa ada hasilnya. Caranya ikhlas gimana? banyak orang yang masih salah pengertian disini. Contohnya kita memberi ke teman sebuah hadiah, kemudian suatu hari pada saat kita sedang bermain kerumah teman tersebut kita marah karena hadiah tersebut telah diberikan ke orang lain, atau ditelantarkan.Apabila kita marah, maka artinya kita tidak ikhlas. Pada saat berdana harus seperti saat berjualan, kalau orang sudah membayar kita, dan membeli barang kita, menit berikutnya apabila barang tersebut dibuang atau di injak injak, kita tetap tidak perduli lagi karena beranggapan barang tersebut telah dibeli dan kita telah menerima uang.Pada saat berdana kita juga harus seperti itu, pada saat kita telah memberikan, kita tidak usah perduli lagi barang atau uang tersebut telah diapakan, karena intinya berdana adalah belajar melepas, kalau kita masih perduli maka walaupun sudah diberikan tapi pikiran kita masih melekat kepada benda tersebut, maka itulah dana yang kita berikan pun pahalanya ga akan berbuah dengan benar.3. Rahasia ketiga adalah....sabar...Hahaha...pasti pada kecewa liat kata "sabar" Sama seperti menanam pohon, kan juga harus ada waktunya untuk pohon tersebut tumbuh. Tapi karena kita sudah memilih menanam dilahan yang subur, maka so pasti juga hasilnya akan cepat pula apabila kita melakukan secara rutin selama minimal 3 bulan berturut turut.Setelah 3 bulan lihat lah apakah nasib anda berubah, menurut ajaran Buddha gotama, kita bisa merubah nasib kita seperti ini, jadi saya mengundang semuanya untuk mencoba merubah nasib kita sendiri.Ps:saya udah coba ikut semua seminar di radio koran dan habis berjuta juta, tapi ternyata semua tak ada gunanya, karena walaupun tau caranya sukses tapi karma tidak mencukupi yah tetep aja tidak bisa sukses. Makanya cara sang Buddha dengan memupuk karma baik segudang dulu baru kita cari cara sukses.

Tiada ulasan:

Catat Ulasan


















KETURUNAN SIAM MALAYSIA.

Walaupun saya sebagai rakyat malaysia yang berketurunan siam malaysia,saya tetap bangga saya adalah thai malaysia.Pada setiap tahun saya akan sambut perayaan di thailand iaitu hari kebesaraan raja thai serta saya memasang bendera kebangsaan gajah putih.

LinkWithin